SuratanBali.Com, JEMBRANA - Bupati Jembrana I Nengah Tamba melantik Perbekel terpilih masa bhakti 2023/2029, Senin (13/3) bertempat di Wantilan Pura Jagatnatha.
Adapun perbekel terpilih yakni Gusti Putu Ediana (Perbekel Mendoyo Dauh Tukad), I Wayan Balik Kari (Perbekel Desa Pengeragoan) dan I Ketut Wismawan (Perbekel Desa Manggissari).SB/KA
Bagikan